Pages

Minggu, 21 Februari 2016

8. Gerak Melingkar

Gerak melingkar merupakan gerak rotasi suatu objek terhadap suatu titik pusat dan memiliki pola lintasan berbentuk lingkaran. Penyebab gerak ini adalah adanya gaya sentripetal yang arahnya menuju titik pusat yang besarnya 2r newton.


Pada dasarnya, persamaan gerak melingkar beraturan/berubah beraturan hampir sama dengan gerak lurus beraturan/berubah beraturan. Hanya saja, pada persamaan gerak melingkar beraturan ini perpindahan diganti dengan posisi sudut (theta), kecepatan diganti dengan kecepatan sudut (omega), dan percepatan diganti dengan percepatan sudut (alfa).



Sedangkan penggunaan sebuah persamaan pada gerak melingkar hampir sama dengan persamaan pada gerak lurus. Sebagai contoh diberikan sebuah persamaan posisi sudut θ = t3 + t2 + 2 rad, untuk menentukan omega dan alfa maka persamaan posisi sudut tersebut tinggal diturunkan terhadap t.


0 komentar:

Posting Komentar